Kesiapsiagaan Mahasiswa Program Studi Diploma III Keperawatan Dalam Menghadapi Bencana Gempa Bumi

Authors

  • Rycco Darmareja Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jakarta
  • Sani Widianti Kuswara Akademi Keperawatan RS. Dustira
  • Iqbal Taufik Ismail Akademi Keperawatan RS. Dustira

DOI:

https://doi.org/10.31258/jni.13.1.22-31

Keywords:

Bencana, Gempa Bumi, Kesiapsiagaan, Mahasiswa Keperawatan

Abstract

Tingginya ancaman bencana negara Indonesia yang disebabkan karakteristik geografisnya, membuat negara ini menjadi salah satu laboratorium bencana dengan 13 jenis bencana alam didalamnya dan menempati peringkat ke-33 di dunia. Selama 10 tahun terakhir, gempa bumi terdata sebagai salah satu penyumbang korban jiwa tertinggi dibandingkan bencana lainnya. Salah satu wilayah dengan ancaman tinggi gempa bumi adalah Kota Cimahi, Jawa Barat. Kerentanan bencana yang tinggi ini, seharusnya diimbangi dengan upaya kesiapsiagaan sebagai rangkaian kegiatan proaktif sebelum terjadi bencana. Kesiapsiagaan yang rendah akan berbanding lurus dengan peningkatan kerusakan akibat bencana. Penelitian dilaksanakan dengan tujuan untuk mengidentifikasi kesiapsiagaan mahasiswa Program Studi Diploma III Keperawatan dalam menghadapi gempa bumi. Sebuah desain descriptive quantitative dilakukan kepada 213 orang melalui proportional stratified random sampling. Data primer dikumpulkan dengan instrumen berupa kuesioner baku yang dikembangkan LIPI-UNESCO/IDR dan dimodifikasi dalam bentuk formulir elektornik. Pengumpulan data dilaksanakan secara daring dan dimonitor langsung melalui sebuah virtual meeting oleh tim peneliti untuk menghindari bias. Analisis univariat dilakukan untuk menentukan tingkat kesiapsiagaan bencana. Penelitian ini tentunya dilakukan dengan memperhatikan etika penelitian. Hasil penelitian diperoleh hampir sebagian besar (68,1%) atau 145 responden dinilai sangat siap siaga menghadapi bencana gempa bumi, dengan faktor yang mempengaruhinya yaitu jenis kelamin, usia, pengalaman, pendidikan dan pengetahuan responden. Peneliti berharap agar komitmen pengembangan ilmu keperawatan dibidang manajemen bencana dapat ditingkatkan melalui beberapa alternatif kegiatan seperti edukasi, simulasi, membentuk organisasi khusus penanggulangan bencana dan bekerjasama antar institusi atau organisasi kebencanaan tingkat daerah atau nasional.

Author Biography

Rycco Darmareja, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jakarta

Critical Care Nursing Departement

References

Banendro, S. (2017). Buku pedoman latihan kesiapsiagaan menghadapi bencana gempa bumi dan kebakaran dinas ketahanan pangan Provinsi Jawa Tengah. Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Jawa Tengah.

Becker, J. ., Jhonston, D. ., Paton, D., & Ronan, K. (2011). Earthquake Information and household prearedness: results of interviews with residents in Timaru, Wangnui and Napier. In Proceedings of The Nintg Pacific Conference on Earthquake Engineering.

Berman, A., Snyder, S. J., & Snyder, S. (2015). Kozier & Erb’s Fundamentals of Nursing: Concepts, Process and Practice (10th ed.). Pearson.

Budimanto, B., Mudatsir, M., & Tahlil, T. (2017). Hubungan pengetahuan, sikap bencana dan keterampilan basic life support dengan kesiapsiagaan bencana gempa bumi pada mahasiswa keperawatan Poltekes Banda Aceh. Jurnal Ilmu Kebencanaan, 4(2), 53–58.

Firmansyah, I., Rasni, H., & Rondhianto. (2014). Hubungan pengetahuan dan perilaku kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana banjir dan longsor pada remaja usia 15-18 tahun di SMA Al-Hasan Kemiri Kecamatan Panti Kabupaten Jember. Universitas Jember.

Hadi, H., Agustina, S., & Subhani, A. (2019). Penguatan kesiapsiagaan stakeholder dalam pengurangan risiko bencana gempa bumi. Jurnal Geodika, 3(1), 30–40.

Hananto, N. D. (2020). LIPI respon riset ITB soal potensi Tsunami 20 meter di Jawa. CNN Indonesia. https://www.cnnindonesia.com

Hastuti, R. Y., Haryanto, E., & Romadhani. (2020). Analisis faktor-faktor kesiapsiagaan masyarakat rawan bencana. Jurnal Ilmu Keperawatan Jiwa, 3(2), 131–142.

Hidayati, D., Widayatun, W., Hartana, P., Triyono, T., & Kusumawati, T. (2011). Panduan Mengukur Tingkat Kesiapsiagaan Masyarakat dan Komunitas Sekolah. Lembaga llmu Pengetahuan Indonesia.

Hoffmann, R., & Blecha, D. (2020). Education and Disaster Vulnerability in Southeast Asia: Evidence and Policy Implications. Sustainability, 12(1301), 1–17. https://doi.org/10.3390/su12041401

Husna, C. (2012). Faktor-faktor yang mempengaruhi kesiapsiagaan bencana di RSUDZA Banda Aceh. Idea Nursing Journal, 3(2), 10–19.

Indriasari, F. N. (2016). Pengaruh pemberian metode simulasi siaga gempa bumi terhadap kesiapsiagaan anak di Yogyakarta. The Soedirman Journal of Nursing, 11(3), 1–7.

Koswara, A., Amri, A., Zainuddin, F. K., Nugrah, I., Muzaki, J., Muttmainnah, L., Utaminingsih, M., Saleky, S. R. J., Widowati, W., & Tebe, Y. (2019). Pendidikan Tangguh Bencana “Mewujudkan Satuan Pendidikan Aman Bencana di Indonesia.” Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia.

Kurniawati, D., & Suwito. (2019). Pengaruh pengetahuan kebencanaan terhadap sikap kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana pada mahasiswa program studi pendidikan geogfrafi Universitas Kanjuruhan Malang. Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Geografi, 2(2), 135–142. https://doi.org/10.21067/jpig.v2i2.3507

Maarif, S. (2012). Pikiran dan Gagasan Penanggulangan Bencana di Indonesia (1st ed.). Badan Nasional Penanggulangan Bencana.

Nastiti, R. P., Pulungan, R. M., & Iswanto, A. heri. (2021). Faktor-faktor yang berhubungan dengan kesiapsiagaan masyarakat dalam menghadapi bencana banjir di Kelurahan Kebon pala Jakarta Timur. Poltekita: Jurnal Ilmu Kesehatan, 15(1), 48–56. https://doi.org/10.33860/jik.v15i1.219

Nugroho, P. C., Pinuji, S. E., Ichwana, A. N., Nugraha, A., Wiguna, S., Syauqi, S., Randongkir, R. E., Shabrina, F. Z., Septian, R. T., Iriansyah, A. A., Hafiz, A., Hamzah, A., Seniarwan, & Setiawan, A. (2018). Indeks Risiko Bencana Indonesia Tahun 2018. Direktorat Pengurangan Risiko Bencana Badan Nasional Penanganan Bencana.

Pajooh, E. M., & Aziz, K. A. (2014). Investigating factors for disaster preparedness among residents of Kuala Lumpur. Natural Hazards and Earth System Sciences, 2(5), 3683–3709. https://doi.org/10.5194/nhessd-2-3683-2014

Pangesti, A. D. H. (2012). Gambaran tingkat pengetahuan dan aplikasi kesiapan bencana pada mahasiswa fakultas ilmu keperawatan Universitas Indonesia. Universitas Indonesia.

Presiden Republik Indonesia. (2007). Undang-undang Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana. Igarss 2014, 1, 1–5. https://doi.org/10.1007/s13398-014-0173-7.2

Rachmalia, R., Hatthakit, U., & Cahowalit, A. (2014). Tsunami preparedness of people living in affected and non-affected areas: a comparative study in coastal area in Aceh, Indonesia. Australian Emergency Nursing Journal, 14(1), 17–25. https://doi.org/10.1016/j.aenj.2010.10.006

Ristiyani, R. (2014). Kesiapsiagaan siswa dalam menghadapi bencana gempa bumi di SMP N 1 Gantiwarno Kecamatan Gantiwarno Kabupaten Klaten. Universitas Muhammadyah Surakarta.

Rizqillah, A. F. (2018). Disaster preparedness: Survey Studi Pada Mahasiswa Keperawatan Universitas Harapan bangsa Purwokerto. Medisains: Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Kesehatan, 16(3), 114–119.

Sopaheluwakan, J., Hidayati, D., Permana, H., Pribadi, K., Ismail, F., Meyers, K., Widyatun, W., Handayani, T., Bustami, D. friadi, Daliyo, Fitranita, Nagib, L., Ngadi, N., Kumoro, Y., Rafliana, I., & Argo, T. (2006). Kajian kesiapsiagaan masyarakat dalam mengantisipasi bencana gempa bumi dan tsunami. LIPI-UNESCO/ISDR.

Sudiartha, G., Subiyakto, R., Pardede, M., Kurniandaru, S., Widianto, A., Ikhsan, A., Andrianto, M., Oktai, R. S., Aminingrum, Hardiansyah, Kayadoe, F. J., Diana, I. P. A., & Lukman, M. (2019). Jangan Panik ! Praktik baik pendidikan kebencanaan. Badan Nasional Penanggulangan Bencana.

Suharini, E., Kurniawan, E., & Dafip, M. (2019). Analisis sikap tanggap kesiapsiagaan bencana banjir pada milenial Kota Semarang. Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana UNNES, 910–914.

Sunarjo, S., Gunawan, M. T., & Pribadi, S. (2012). Gempa Bumi: Edisi Populer (II). Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika.

Supartini, E., Kumalasari, N., Andry, D., Susilastuti, S., Fitrianasari, I., Tarigan, J., Haryanta, A. A., & Nugi, R. (2017). Buku pedoman latihan kesiapsiagaan bencana: Membangun kesadaran kewaspadaan dan kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana. Badan Nasional Penanggulangan Bencana.

Supartini, Y., Mulat, T. C., Supriyatno, H., Sutini, T., Anjaswarni, T., Mulyati, S., Resnayati, Y., Astuti, Y., Minarningtyas, A., Purbianto, & Tarwoto. (2018). Kurikulum Pendidikan Diploma III Keperawatan Indonesia -Update 2018. Asosiasi Institusi Pendidikan Vokasi Keperawatan Indonesia.

Suwaryo, P. A. W., & Yuwono, P. (2017). Faktor-faktor yang memengaruhi tingkat pengeahuan masyarakat dalam mitigasi bencana alam tanah longsor. The 6th University Research Colloquim, 6, 305–314.

Tyas, M. D. C. (2016). Keperawatan Kegawatdaruratan dan Manajemen Bencana (1st ed.). Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.

Waruwu, A. J. A. (2018). Hubungan manajemen disaster dengan kesiapsiagaan mahasiswa Ners tingkat III dalam tanggap bencana STIKes Santa Elisabeth Medan Tahun 2018. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Santa Elisabeth.

Widiyantoro, S., Gunawan, E., Muhari, A., Rawlinson, N., Mori, J., Hanifa, N. R., Susilo, S., Supendi, P., Shiddiqi, H. A., Nugraha, A. D., & Putra, H. E. (2020). Implications for megathrust earthquakes and tsunamis from seismic gaps south of Java Indonesia. Nature Scientific Report, 10(15274), 15274. https://doi.org/10.1038/s41598-020-72142-z

Widjanarko, M., & Minnafiah, U. (2018). Pengaruh Pendidikan Bencana pada Perilaku Kesiapsiagaan Siswa. Jurnal Ecopsy, 5(1), 1–6. https://doi.org/10.20527/ecopsy.v5i1.4878

Wihayati, N. W. (2018). Pengaruh Pemberian Pelatihan Siaga Bencana terhadap Kesiapsiagaan Siswa dalam Menghadapi Bencana Gempa Bumi di SMPN 1 Kerambitan Tahun 2018. Politeknik Kesehatan Denpasar.

Yanuarto, T., Pinuji, S., Utomo, A. C., & Satrio, I. T. (2019). Buku Saku Tanggap, Tangkas, Tangguh Menghadapi Bencana (Keempat). Pusat Data Informasi dan Humas BNPB.

Yuliastanti, T., & Nurhidayati, N. (2019). Faktor yang berhubungan dengan kesiapsiagaan remaja pada kejadian bencana di SMP N 1 Selo Kabupaten Boyolali. Jurnal Kebidanan, XI(02), 202–213.

Published

2022-09-30

How to Cite

Darmareja, R., Kuswara, S. W., & Ismail, I. T. (2022). Kesiapsiagaan Mahasiswa Program Studi Diploma III Keperawatan Dalam Menghadapi Bencana Gempa Bumi. Jurnal Ners Indonesia, 13(1), 22–31. https://doi.org/10.31258/jni.13.1.22-31